ACCARITA — Satgas Covid-19 Kota Makassar melakukan razia masker dan membagikan masker terhadap pengguna jalan Pamtas Losari Kecamatan Ujung Pandang Makassar Rabu
Kasatpol PP Imam Hud menghentikan pengguna kendaraan baik roda dua maupun roda empat untuk memastikan pengendara menggunakan masker.
Imam Hud disela-sela kesibukannya membenarkan dan mengapresiasi langkah positif Satgas Covid-19 di wilayah mengingat penyebaran Covid-19 masih terjadi.
“Ini langkah positif Sub Satgas Covid-19 untuk mencegah penyebaran Covid-19 dengan saling mengingatkan,” ujarnya.
Apabila pengendara kendaraan tidak menggunakan masker, kata Imam, mereka diberikan peringatan dan juga dibagikan masker dengan harapan maskernya tetap digunakan di manapun berada terutama saat keluar rumah.
Imam juga menginstruksikan pihaknya bersama Satgas Covid-19 aktif memberikan imbauan dan mengingatkan masyarakat akan kesehatan dan keselamatan sehingga dapat menekan jumlah warga terpapar virus corona khususnya di Kota Makassar.
Berikut jumlah Personel satuan Satgas Covid-19 serta jumlah pengendara yang terjaring pada hari Rabu tgl 22 -07 – 2020 , pukul 15:00-17:00 wita .
Perihal : Tim percepatan pengendalian Covid -19 Kota Makassar. Melaksanakan Edukasi, Sosialisasi, dan Penindakan di Jln.Penghibur Anjungan pantai losari kota makassar.
Melaporkan pada tanggal
22-07-2020 jam 15:00 – 17:00 Tim Edukasi Percepatan pengendalian covid-19 kota makassar
Melaksanakan Edukasi, Sosialisasi dan Penindakan terhadap Pengendara yg tidak mematuhi perwali no.36 tahun 2020 , Pengendara Yang Tidak menggunakan masker Yang melintas di jalan penghibur Anjungan pantai losari.
Dpp: *IMAN HUD ,S.IP, MSi* (Kasat POL- PP Kota Mksr)
Berikut Perwira lapangan Pol PP yang terlibat :
– Pagar Alam (Kabid OPS Satpol PP)
– Andi Navi Boneanto (Kabid Binmas)
– Zulkifli Salam (Kasubag Program)
– Muh.Muflih (Kasi penyidik)
– Irwan P (kasi Linmas)
– Abdul rahim ( Kasi ops)
– Laode hairun (Kasi Bimlu)
– Syamsuddin Efendy ( Kasi Tibum )
– Irfan Tahir (Kasi Wasdi)
Adapun unsur yang terlibat sbb:
A. 2 personil BABINSA
B. 1 personil BINMAS
C. 49 personil Satpol PP Kota Mksr.
D. 5 personil dari Dinas PTSP
E. 5 personil dari Disperindag.
F. 15 personil dari Dishub
G. 4 personil dari DINKES
H. 5 personil dari DAMKAR
i. 9 Personil dari BPBD
J. 4 Personil Linmas
K.5 Personil dari tata pemerintahan
Jumlah personil yang terlibat 100 orang
adapun pengendara yang terjaring : *9* Orang
pengendara Motor : *7 orang*
1. *Usman Supriadi*
TTL: Takalar, 05-Juni-1970
alamat: Jln. Nuri Lr.5 300
2. *Herliyandi Effendy*
TTL: Up. 28-04-1998
alamat: Jln.A.R Rahman Hakim Lr.31 No.4
3. *Aswar*
TTL: PL Saugi, 06-02-1997
alamat: Pulau Saugi
4. *Muh.Aryan*
TTL: Makassar, 18-01-2003
alamat: Jln. Nuri
5. *Amin Ayer*
TTL: Benggor, 26-05-1998
alamat: Kamoung Yendidori
6. *Sangkala Dg.Tiro*
TTL: makassar, 31-12-1952
alamat: Jln.Flamboyan No.37
7. *Agung supti pratama*
TTL: Up. 04-08-1992
alamat: Jln.Buakana 08
Pengendara Mobil/angkot: *2 orang*
1. *Ilham Prayitno putra*
TTL: Up.03-09-1987
alamat: Jln. Salemo Lr.159 No.
2. *Alfa*
TTL: Makassar, 22-07-2020
Alamat: Jln. Tanjung alang
Sanksi sosial : *9 Orang*
Mobil yang melintas : *653* unit
Motor yang melintas: *783* unit
Motor yang terjaring: *7 unit*
Mobil yang terjaring: *2 unit*
Ijin melaporkan: pada hari Rabu tgl 22 -07 – 2020 , pukul 16:30 – 17:30 wita .
Perihal : Tim percepatan pengendalian Covid-19 Kota Makassar. Melaksanakan Edukasi, Sosialisasi, dan Penindakan di BENZ CAFE jalan kajaolalido No.2 C Dan pemeriksaan pengendara tanpa masker di jalan kajaolalido kota makassar.
Melaporkan hasil kegiatan Tim Edukasi Percepatan pengendalian covid-19 kota makassar
Melaksanakan Edukasi, Sosialisasi dan Penindakan terhadap Bidang usaha/perorangan yg tidak mematuhi perwali no.36 tahun 2020.
Dpp: *IRWAN P*
Berikut Perwira lapangan Pol PP yang terlibat :
– Pagar Alam (Kabid OPS Satpol PP)
– A.navi boneanto ( Kabid Binmas)
– zulkifli salam (kasubag program)
– Muh. Muflih (kasi PPud/penyidik)
– Irwan P (kasi Linmas)
– Abdul rahim ( Kasi ops)
– A. Syamsuddin Effendi (kasi kerjasama)
– laode hairun (kasi bimlu)
– Irfan Tahir ( kasi Wasdi)
Adapun unsur yang terlibat sbb:
A. 2 personil BABINSA
B. 1 personil BINMAS
C. 49 personil Satpol PP Kota Mksr.
D. 5 personil dari Dinas PTSP
E. 5 personil dari Disperindag.
F. 15 personil dari Dishub
G. 4 personil dari DINKES
H. 5 personil dari DAMKAR
I. 9 Personil dari BPBD
J. 4 Personil Linmas
K. 5 Personil dari tata pemerintahan
Jumlah personil yang terlibat sebanyak : 100
adapun Rute yang di lalui:
Start di Anjugan pantai losari- Ahmad Yani – jalan kajaolalido
Nama-nama pengendara tanpa masker :
Nama: Amelia
Alamat: Maumere
Nama: Ruslan
Alamat: Dusun mangai
Nama: Muh alaksan
Alamat: Osaka garden
Nama: iman
Alamat: jl Tamalate
Nama: Abdulla Robani
Alamat: Jl muh Tahir
Nama: Wawan
Alamat: latunrung
Nama: Fachir haerul
Alamat: Dusun uraso
Keterangan : 5 orang Sanksi sosial
2 orang sanksi rapit test
Berikut daftar nama yang di rapid test :
Nama. : Arman (27)
TTL : Pangkep,15-05-80
Alamat : Jl petta punggawa
Jabatan. : karyawan
Lokasi rapid :Benz cafe
Nama : Betrand Amelia
TTL : maumere,07-09-2000
Alamat : ewa wolon
Jabatan : karyawan
Lokasi rapid : Benz cafe
Nama : Ambo anja
TTL : Doping,18-11-1981
Alamat : jl daeng Ramang Lr.2 No.5
Jabatan :karyawan
Lokasi rapid :Benz cafe
Nama : Aris
TTL : ujung pandang,24-04-1994
Alamat : jl.baji minasa no.73
Jabatan : karyawan
Lokasi rapid :Benz cafe
Nama : Rusli
TTL : Ujung pandang/04-11-1984
Alamat : alerang
Jabatan : karyawan
Lokasi rapid :Benz cafe
Nama : Livi novita
TTL : ujung pandang,03-011-1998
Alamat : jl.kemauan
Jabatan : karyawan
Lokasi rapid :Benz cafe
Nama : Meti adelia
TTL : Ujung pandang,01-05-1999
Alamat : jl. Kesadaran.
Jabatan :karyawan
Lokasi rapid : Benz cafe
Nama : Syahrul
TTL : Makassar,02-06-1988
Alamat : jl borong raya baru
Jabatan : karyawan
Lokasi rapid : Benz cafe
Nama : Hasnani
TtL : taggentung,27-02-1991
Alamat : jl.taggentung
Jabatan : karyawan
Lokasi rapid : Benz cafe
Nama : Christoper ignatus
TTL : MKS,9-09-2000
Alamat : jl.kajaolalido
Jabatan : karyawan
Lokasi rapid : Benz cafe
Nama : Muh.alaksan
TTL : Mksr ,15-01-2001
Alamat : jl. Osaka garden
Jabatan : pengendara
Lokasi rapid: jl kajaolalido
Nama : Amelia
TTL : MKS,18-10-1991
Alamat : jl.mappayukki
Jabatan : pengendara
Lokasi rapid : jl.kajaolalido
adapun yang di Rapit test : *12 orang*
Hasil : *Non Reaktif* : 10 orang
*REAKTIF* : 2 orang
Finis : Anjungan pantai losari
Selesai jam:17:30
Situasi Aman Terkendali
DEMIKIAN YANG DAPAT KAMI LAPORKAN
*PENANGGUNG JAWAB*
KASAT POLPP KOTA MAKASSAR
*IMAN HUD ,S.IP, MSi*